Hiks hiks
Aku mencari dari mana suara tangisan itu berasal. Aku
mencari di setiap ruangan yang ada di rumahku. Ruang keluarga, dapur, balkon
tapi tak ku temui juga. Ada satu reangan yang belum aku cek, yaitu kamar orang
tuaku. Tapi aku tak berani untuk masuk. Aku hanya mengecek dari depan pintu
kamar orang tuaku. Ternyata benar suara itu adalah suara tangisan ibuku.
Akhirnya aku beranikan diri untuk mengintip dari balik pintu. Aku melihat ibuku
sedang menangis di atas tempat tidurnya. Aku rasa...
Minggu, 27 Januari 2013
Jumat, 25 Januari 2013

"Jangan takut akan hari esok yang akan datang. Semua akan baik baik saja ketika berfikir positif. Semua tergantung apa yang kita yakini. Jangan membuat hal yang seharusnya mudah menjadi sulit."
"Kamu lebih banyak berfikir di banding dengan 'mencoba'. Kamu berfikir akan resiko kegagalan yang akan di terima. Sehingga kamu tak menyadari bahwa kmu lebih banyak berfikir di banding 'MENCOBA'...
Selasa, 08 Januari 2013

Kedua mataku langsung tertuju pada satu tujuan di taman
yang sering aku datangi, tapi aku baru pertama kalinya melihat seorang wanita
yang sedang duduk di kursi taman itu. Wajahnya terlihat sangat polos dan manis
membuat aku ingin mendekatinya. Butuh berfikir beberapa kali untuk aku mendatanginya
karena aku merasa tak percaya diri. Setelah bebrapa menit aku mempertimbangkan
hal ini akhirnya aku...
Langganan:
Postingan (Atom)